Zumi Zola lahir di Jakarta 31 Maret 1980. Ia adalah pemeran Indonesia. Zumi beragama Islam dan memiliki tinggi badan 175 cm. Zumi terkenal sebagai pemain sinteron dan bintang film.
Filmografi
- Disini Ada Setan (2004)
- Kawin Laris (2009)
- Merah Putih (2009)
Sinetron
- Culunnya Pacarku
- Ku t’lah Jatuh Cinta
- Hantu Jatuh Cinta
- 3 In 1
- Disini Ada Setan
- Ikhlas
- Bawang Merah Bawang Putih
- Cowok-Cowok Keren
- Kehormatan 2
- Julia Jadi Anak Gedongan
- Tersanjung 6
- Si Cecep
- Hip Hip Hore
- Sweet 17
- Surga Untukmu